10 khasiat okra di percaya bisa menyembuhkan berbagai macam penyakit seperti osteoporosis diabetes,sembelit, dan jenis lainya.Okra di kalangan masyarakat indonesia masih banyak yang belum tahu khasiat manfaat sayur okra. Maka dari itu, kami akan mencoba mengupas sedikit informasi yang berkaitan dengan kegunaan sayur okra. kami sudah merangkumnya sedemikian rupa agar anda lebih mengerti dan paham tentang khasit sayur okra.
Okra adalah jenis tanaman yang tergolong sayur sayuran.buah ini banyak di budidayakan yang mempunyai habitat iklim tropis atau panas sehingga bisa tumbuh dengan baik dengan iklim yang panas.Banyak sekali manfaat sayur okra untuk kebutuhan tubuh kita, karna di dukung dengan kandungan gizi atau nutrisi yang terdapat di buah okra
Buah okra memiliki kandungan zat yang sangat di butuhkan untuk kebutuhan makanan harian, beberapa zat tersebut di antaranya ; serat, energi Karbohidrat, lemak, Kolesterol, Mangan, kalsim, asam, pantothenat, niacin, thiamine, riboflavinpyridoxin, potassium, sodium, magnesium,zat besi, fosfor, seng, selenium,dan Vitami A,C,K dan E.
Buah okra berbentu seperti cabe hijau, kelilingya berleku dengan farna hijau muda, sayur banyak di masak sebagai sup, atau tumis, dari situlah di peroleh manfaat sayur okra untuk kesehatan kita
khasiat okra untuk kesehatan dan kecantikaan
1. Menjaga kesetabialan kadar gula darah yang berfungsi sebagai pencegah diabetes
2. Membersikan organ hati (lever) dalam proses penetalan racun racun di dalam tubuh
3. Merlancarkan sistem pencernaan utamanya dalam mencegah sembelit
4. Sebagai anti oksidan yang ampuh menangkal radikal bebas
5. Menjaga stamina dan memulihkan tenaga
6.Meningkatkan pola pikir dan daya ingat otak
7. Melancarkan peredaran darah pencegah hipertensi ( tekanan darah tinggi)
8. Mengatasi masalah wasir atau ambeien
9. Menjaga kesehatan tulang dan gigi sehingga terhindar dari pengeroposan tulang.
10. Menetralkan asam lambung yang merupakan penyebab perut kembung dan perut melilit
Kita bisa mengkomsumsi sayur okra atau bendi dengan cara menumis ,atau di jadika campuran lalapan, bisa juaga dibuat sayur kuah,
Nah demikian artikel sinkat mengenai 10 macam khasiat dan manfaat buah okra semoga bisa membaantu dan menambh ilmu tentang buah okra, SELAMAT MENCOBA